Jumat, 22 Oktober 2010

Macam-Macam Topologi

Diposting oleh maria di 00.44
Jenis-Jenis Topologi :

1.Topologi Bus, digunakan senuah kabel tunggal atau kabel pusat di mana seluruh
   workstation dan server dihubungkan
               Keuntungan:Hemat kabel, layout kabel sederhana
               Kerugian:Deteksi kesalahan kecil, Lalu lintas padat 


2.Topologi Ring, Semua workstation dan server dihubungkan sehingga terbentuk suatu pola 
   lingkaran atau cincin.
               Keuntungan:Tidak terjadi collison , dapat mengirimkan data pada tiap saat
               Kerugian: Bila ada gangguan, maka seluruh jaringan terganggu



3.Topologi Star , semua kabel dihubungkan dari komputer-komputer ke lokasi pusat
  (central location), dimana semuanya terhubung ke suatu alat yang dinamakan hub.
               Keuntungan:Paling fleksibel,kontrol terpusat,deteksi kesalahan mudah
               Kerugian:Boros kabel, perlu penanganan khusus, kontrol terpusat






0 komentar on "Macam-Macam Topologi"

Posting Komentar

 

MARSWA Copyright 2009 Sweet Cupcake Designed by Ipiet Templates Image by Tadpole's Notez